WhatsApp Tidak Ada Notifikasi Pesan Masuk
Kenapa pesan di WA baru bisa terlihat dan dibaca setelah kita membuka aplikasinya, itu artinya di WhatsApp tidak ada pemberitahuan pesan masuk sehingga akhirnya kita tidak bisa membalas semua pesan tepat waktu seperti yang diinginkan oleh teman atau pengirim pesan tersebut. Apakah karena aplikasi WhatsApp di Androidnya error atau…