Bisakah iPhone 5S Upgrade iOS 11
iOS 11 adalah sistem operasi terbaru dari Apple yang hadir dengan desain dan fitur yang berbeda bila dibandingkan dengan iOS sebelumnya termasuk bila dibandingkan dengan iOS 10. Salah satu perubahan terbesar adalah dari sisi Pusat Kontrol yang kini lebih efektif dan menampil berbagai menu cepat dengan mudah.