Cara Agar Notifikasi di Xiaomi Selalu Muncul
Pengguna setia Xiaomi tentu pernah mengalami masalah ketika baru membuka WhatsApp atau BBM, tiba-tiba saja banyak notifikasi pesan yang masuk. Dan ketika dilihat ternyata pesan tersebut seharusnya diterima beberapa jam yang lalu tapi kenapa notifikasi Xiaomi telat dan baru muncul ketika aplikasi WA atau BBM tersebut dibuka? Seharunyas semua…